Welcome

Terima kasih sudah menyempatkan waktu untuk melihat blog ini.
Blog ini merupakan bagian dari media pembelajaran siswa SMA 2 Semarang khususnya mapel TIK. Namun tidak menutup kemungkinan sekolah lain pun boleh memanfaatkannya.

Dengan adanya blog ini diharapkan dapat membantu proses belajar mengajar yang diadakan di sekolah.

Blog ini dikelola oleh guru TIK SMA 2 Semarang, yakni Ricky fajar

18 April 2009

Latihan soal UAS


    1. Sebutkan proses kerja untuk menghidupkan dan mematikan computer !

    2. Sebutkan dan jelaskan fungsinya 5 macam contoh perangkat keras yang termasuk bagian dari Input!

    3. Sebutkan dan jelaskan fungsinya 5 macam contoh perangkat keras yang termasuk bagian dari Output!

    4. Sebutkan dan jelaskan fungsinya 3 macam contoh perangkat keras yang termasuk bagian dari Input dan output!

    5. Sebutkan proses kerja membuat folder baru di windows explorer !

    6. Sebutkan dan jelaskan 5 macam HAKI

    7. Sebutkan dan jelaskan kategori jaringan berdasarkan cakupan wilayahnya !

    8. Sebutkan macam-macam software pengolah kata !

    9. Sebutkan bagian bagian dari submenu File di ms. Word !

    10. Sebutkan bagian bagian dari submenu Edit di ms. Word !

    11. Sebutkan bagian bagian dari submenu View di ms. Word !

    12. Sebutkan bagian bagian dari submenu Insert di ms. Word !





    13. Sebutkan bagian bagian dari submenu Format di ms. Word !

    14. Sebutkan bagian bagian dari submenu Tool di ms. Word !

    15. Sebutkan bagian bagian dari submenu Table di ms. Word !

    16. Sebutkan bagian bagian dari drawing di ms. Word !

    17. Sebutkan proses kerja membuat kolom Koran di ms.word !

    18. Sebutkan proses kerja membuat table di ms.word !

    19. Sebutkan proses kerja menyisipkan gambar di ms.word !

    20. Sebutkan bagian bagian dari toolbar di ms. Word !

    21. Sebutkan proses kerja membuat mail merge !

    22. Sebutkan Perangkat keras untuk menghubungkan internet !

    23. Sebutkan contoh 5 macam ISP !

    24. Apakah yang dimaksud dengan domain !

    25. Apakah yang dimaksud dengan webhosting !

    26. Sebutkan dan jelaskan fungsinya 5 macam akhiran pada domain !

    27. Jelaskan pengertian dari ftp dan http !

    28. Sebutkan perangkat keras pengolah angka !

    29. Sebutkan bagian bagian dari submenu File di ms. excell !

    30. Sebutkan bagian bagian dari submenu Edit di ms. excell !

    31. Sebutkan bagian bagian dari submenu View di ms. excell !

    32. Sebutkan bagian bagian dari submenu Insert di ms. excell !

    33. Sebutkan bagian bagian dari submenu Format di ms. excell !

    34. Sebutkan bagian bagian dari submenu Tool di ms. excell !

    35. Sebutkan fungsi formula dibawah ini dan berikan contoh penggunaannya ! a. Sum c. min e. left g. mid Average d. max f. right
    36. Sebutkan 3 contoh software grafis berbasis vector
    37. Sebutkan 3 contoh software grafis berbasis bitmap
    38. Sebutkan dan jelaskan macam macam lasso tool
    39. Sebutkan dan jelaskan macam macam marquee tool
    40. Apakah yang dimaksud dengan menu bar
    41. Apakah yang dimaksud dengan toolbox
    42. Apakah yang dimaksud dengan option bar
    43. Apakah yang dimaksud dengan pallete well
    44. Sebutkan fungsi dari move tool
    45. Sebutkan fungsi dari magic wand tool
    46. Sebutkan fungsi dari crop tool
    47. Sebutkan fungsi dari slice tool
    48. Sebutkan fungsi dari brush tool
    49. Sebutkan bagian bagian dari submenu File di ms. powerpoint !
    50. Sebutkan bagian bagian dari submenu Edit di ms. powerpoint !
    51. Sebutkan bagian bagian dari submenu View di ms. powerpoint !
    52. Sebutkan bagian bagian dari submenu Insert di ms. powerpoint !
    53. Sebutkan bagian bagian dari submenu Format di ms. powerpoint !
    54. Sebutkan bagian bagian dari submenu Tool di ms. powerpoint !
    55. Sebutkan bagian bagian dari submenu Slide show di ms. powerpoint !
    56. Sebutkan bagian bagian dari submenu Help di ms. powerpoint !
    57. Sebutkan proses kerja menampilkan effect transisi pada teks
    58. Sebutkan proses kerja untuk menampilkan silde layout
    59. Sebutkan proses kerja untuk menampilkan slide baru
    60. Sebutkan proses kerja untuk menampilkan graphics